Crystal Chunk merupakan salah satu item, untuk membuat Mystic Enhancement Ore, yang digunakan untuk bahan material upgrade senjata di game Genshin Impact.
Untuk mendapatkan item Crystal Chunk ini kalian bisa menggunakan fitur ekspedisi, dengan salah satu karakter kita. Dimana nantinya dalam rentang waktu tertentu, secara otomatis kita akan mendapatkan item Crystal Chunk.
Cara lainnya, kalian bisa melakukan kegiatan menambang atau farming secara langsung, dengan mengunjungi semua area map di dalam game. Nah, bagi kalian yang belum tahu, dimana tepat lokasinya yang banyak item Crystal Chunk. Kali ini teknoding akan membagikan, cara menemukan dan mendapatkan Crystal Chunk sebagai berikut :
Cara Menemukan Lokasi Crystal Chunk
- Jalankan Game Genshin Impact di HP / PC
- Selanjutnya pergi ke area, seperti yang ditandai pada gambar di bawah :

- Lokasi tepatnya di daerah Liyue Qingce Village.
- Setelah itu kalian bisa lihat area sekitar, maka Crystal Chunk akan terlihat sekitar di pinggiran semak-semak.




- Untuk lokasi lainnya kalian bisa pergi ke daerah Guyun Stone Forest, yang dimana terdapat Crystal Chunk pada pulau kecil tersebut.




- Tips untuk menambang lebih cepat, kalian bisa gunakan karakter yang dengan pedang tangan dua atau Claymore.
- Lokasi lainnya kalian kunjungi daerah-daerah berikut :








Setelah itu agar kita bisa menambang, dan mendapatkan kembali Crystal Chunk, kalian bisa menunggu reset sekitar 3 harian, atau lebih tepatnya 72 jam.
Itulah dia artikel tentang bagaimana cara menemukan lokasi Crystal Chunk di dalam game Genshin Impact.